Pengertian Dialog
Dialog secara umum merupakan percakapan antara dua kelompok atau lebih. Sedangkan dialog dalam konteks perencanaan user interface merupakan struktur dari percakapan antara user dan sistem komputer.
Bahasa komputer
- Leksikal, merupakan tingkat yang paling rendah : bentuk icon pada layar, tombol yang ditekan. Pada bahasa manusia, ekuivalen dengan bunyi dan ejaan suatu kata.
- Sintaksis, urutan dari struktur dari input dan output. Pada bahasa manusia, ekuivalen dengan grammar/tatabahasa suatu kalimat.
- Semantik, arti dari percakapan yang berkaitan dengan pengaruhnya pada struktur data internal komputer dan dunia eksternal.
Jenis" Gaya dialog UI
Command Language
WIMP (Window, Icon, Menu, Pointer)
Direct Manipulation
PDA dan Pen
Speech dan Natural Language Speech
Struktur notasi dialog
Sifatnya tidak terstruktur dan tidak konsisten.
Deskripsi dialog berada pada level sintaksis.
Beberapa dialog dilakukan secara bersama - sama.
Rangkaian dialog harus urut sesuai struktur tugas.
Dialog selanjutnya tergantung pada respon user.
Kesimpulan
Efisiensi dalam sistem komputer sangat penting agar manusia dan komputer dapat bekerja sama dengan baik. Karena interaksi ini melibatkan berbagai aspek sosial seperti kebiasaan dan kebutuhan pengguna, maka diciptakan berbagai ragam dialog seperti menu, formulir, suara, dan gerakan untuk menyesuaikan cara berkomunikasi yang paling nyaman dan efektif. Seiring berkembangnya teknologi, ahli IMK harus terus belajar dan siap berinvestasi waktu, pelatihan, dan alat karena tuntutannya akan terus meningkat

Komentar
Posting Komentar